Konklaf Mulai Hari Ini, Siapa Paus Baru?: Spekulasi Meningkat, Reformasi Fransiskus Jadi Sorotan

Spekulasi paus baru meningkat pasca wafatnya Fransiskus. Kandidat dari Asia, Afrika, hingga isu reformasi Gereja jadi sorotan dunia.

Konklaf Mulai Hari Ini, Siapa Paus Baru?: Spekulasi Meningkat, Reformasi Fransiskus Jadi Sorotan-(FOTO: KARDINAL SUHARYO DI VATIKAN; Kardinal Suharyo dikerumuni jurnalis saat berada di Vatikan. Suharyo juga diminta warga untuk memberikan berkat; Sumber: Instagram @humaskaj/tangerang.tribunnews.com)

Pemilihan kali ini juga mencatat rekor lain. Para kardinal yang siap mengikuti konklaf berasal dari 71 negara, melampaui pemilihan pada 2013 yang melibatkan 48 negara dan pemilihan Paus pada 2005 yang mencakup 52 negara.

Konfigurasi baru ini sebagian besar merupakan warisan dari Paus Fransiskus, yang wafat pada usia 88 tahun di Hari Senin Paskah.

Selama 12 tahun kepemimpinannya, Fransiskus berupaya menjadikan Gereja Katolik yang kini beranggotakan 1,4 miliar umat semakin global, dan mengurangi dominasi Eropa. Dia juga mengubah tradisi dalam penunjukan kardinal.

***
Artikel ini terbit pertama kali dalam DW Bahasa Jerman

TERANUSA.com, diadaptasi dari Rizki Nugraha; Editor: Agus Setiawan (news.detik.com). Dengan Judul asli:
“Jelang Konklaf Terbesar dalam Sejarah, Siapa Pengganti Paus Fransiskus?” selengkapnya (detiknews)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *